DINAMIKA INTERAKSI SOSIAL ANTARA MAHASISWA DAN DOSEN DI FAKULTAS ILMU KOMPUTER, UNIVERSITAS BRAWIJAYA: STUDI KASUS DAN ANALISIS
Kata Kunci:
Interaksi sosial, pendidikan, pembelajaran, Social interaction, education, learning.Abstrak
Abstrak: Tujuan dari penelitian ini adalah untuk memahami dinamika interaksi sosial antara mahasiswa S1 dan dosen di Fakultas Ilmu Informasi Universitas Brawijaya. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan deskriptif kualitatif dengan menggunakan studi kasus, dengan observasi yang cermat dan tenang. Hasil observasi menunjukkan bahwa interaksi sosial mempunyai peranan penting dalam lingkungan pendidikan. Pendidikan merupakan sarana untuk mengembangkan potensi yang dimiliki mahasiswa melalui interaksi antara dosen dan mahasiswa. Interaksi sosial di kelas yang terjadi melalui proyek kelompok dan presentasi merupakan salah satu cara untuk meningkatkan interaksi antara mahasiswa dan dosen.
Abstract: The purpose of this research is to understand the dynamics of social interaction between undergraduate students and lecturers at the Faculty of Information Science, Universitas Brawijaya. The analytical method employed in this study is a qualitative descriptive approach using a case study methodology, characterized by meticulous and observation. The observational results indicate that social interaction plays a significant role within the educational environment. Education serves as a means to develop the potential of students through interactions between lecturers and students. Social interaction in the classroom, occurring through group projects and presentations, is identified as one of the ways to enhance interaction between students and lecturers.