ANALISA VALUE FOR MONEY PADA KINERJA KEUANGAN KOTA BOGOR 2020 – 2022

Penulis

  • Achmad Mufaqih universitas bina sarana informatika
  • Sonny Fransisco universitas bina sarana informatika

Kata Kunci:

Pelaksanaan Dan Kontrak Konstruksi, Value For Money Analysis on Bogor City's Financial Performance

Abstrak

Abstrak: Kinerja keuangan Kota Bogor diukur dengan menggunakan indikator perekonomian tahun 2020 hingga 2022 dengan skor rata – rata 68,5% yang mana kategori ekonomis tersebut masuk rasio kemandirian  dibawah 100%. Indikator selanjutnya diukur dengan rasio efisiensi pada tahun 2020 hingga 2022 menujukkan rata-rata tingkat efisiensi sebesar 101%, yang berarti tidak efisien karena melebihi angka 100%. Indikator yang terakhir rasio efektivitas diukur pada tahun 2020 hingga tahun 2022 dengan skor keseluruhan rata-rata 110,3% masuk kedalam kategori efektif karena melebihi 100%.

Abstract: Based on the explanation of the findings above, it can be concluded that: Bogor City's financial performance is measured by economic indicators from 2020 to 2022, reaching an average of 68.5%, this figure is included in the economic category because the level of independence ratio is below 100%. Bogor City's financial performance as measured by the level of efficiency ratio in 2020 to 2022 shows an average efficiency level of 101% and the higher the efficiency level, it falls into the non-efficiency category, because it is more than 100%. Bogor City's financial performance is measured by the effectiveness ratio in 2020 to 2022 from the overall average which reached an effective ratio of 110.3% and is included in the effective category because the effective ratio is above 100%.

Unduhan

Diterbitkan

2024-06-30